ormasgaruda.com

Organisasi Masyarakat Gempita Rakyat Untuk Indonesia

Sekilas Tentang Ormas Garuda

Berdiri nya Ormas GARUDA tergerak dalam hati membela kaum atau masyarakat yang sering terjadi, bahkan terabaikan hak-haknya sehingga Ormas GARUDA hadir di tengah-tengah masyarakat. Ormas GARUDA terlahir dari orang orang memiliki kepedulian dengan didasari atas keterbatasan manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya.

Motto Ormas Garuda

  • Berani : mempunyai hati yang mantap dan rasa percaya diri yang besar dalam menghadapi bahaya, kesulitan, dan sebagainya; tidak takut (gentar, kecut).
  • Jujur : lurus hati, ikhlas, tidak berbohong atau curang, benar dan dapat dipercaya.
  • Cerdas : tajam fikiran. Orang cerdas tidak terpaku pada teori namun lebih terhadap pemahaman konsep Bagi orang cerdas, senjata utamanya adalah logika, dan pengetahuan yang ia dapat dari teori hanyalah sebagai pendukung.
  • Berhasil : tingkat pencapaian hasil atau tujuan organisasi dimana segala aktivitas yang ada di dalamnya ditujukan untuk mencapai suatu keberhasilan.

Pendaftaran Anggota Ormas Garuda